Jakarta (ANTARA) - Citi Indonesia bekerja sama dengan Mercy Corps Indonesia untuk meningkatkan inklusi keuangan bagi pengusaha perempuan di Malang, khususnya dalam mengakses layanan keuangan berbasis digital melalui program SEED 4 Women.
Program ini diluncurkan oleh Menteri Koperasi dan UKM Teten Masduki, CEO Citi Indonesia Batara Sianturi, dan Direktur Eksekutif Mercy Corps Indonesia Ade Soekadis.
Latar belakang:
Mercy Corps Indonesia adalah bagian dari keluarga Mercy Corps global, sebuah organisasi global mempercayai bahwa dunia yang lebih baik adalah mungkin. Mercy Corps Internasional bekerja di lebih dari 40 negara di seluruh dunia. Kami bermitra untuk menerapkan solusi konkrit —mendukung masyarakat untuk mengatasi kesulitan dan membangun komunitas yang lebih kuat dari dalam.